Kapolsek Pimpin Anggota di Simpang Pancasan dan Pasir Kuda

    Kapolsek Pimpin Anggota di Simpang Pancasan dan Pasir Kuda

    KOTA BOGOR – Kapolsek Bogor Barat Polresta Bogor Kota Polda Jabar pimpin langsung anggota di Simpang Pancasan dan Simpang Pasir Kuda urai kepadatan volume kendaraan.

    Sesuai arahan Kapolresta Bogor Kota Kombes Pol Bismo Teguh Prakoso agar jajarannya melaksanakan pengaturan dan pelayanan lalu lintas di titik rawan kepadatan volume kendaraan.

    “Dengan adanya perubahan jalur SSA menjadi 2 jalur, maka kami menjaga jalur sesuai dengan tempat plotingan yang diberikan, ” ucap Kapolsek Bogor Barat Kompol Sudar.

    “Kegiatan gatur lantas dilaksanakan bertujuan untuk menciptakan keamanan, keselamatan, ketertiban dan kelancaran berlalu lintas bagi masyarakat, ” pungkas Kapolsek.

    Dibawah pimpinan Kapolsek Bogor Barat terlihat anggota menempati tempat plotingan di Simpang Pancasan dan Simpang Pasir Kuda Bogor Barat.

    Humas Polsek Bogor Barat Polresta Bogor Kota Polda Jabar

    Sjah Nur

    Sjah Nur

    Artikel Sebelumnya

    Samapta Polsek Bogor Utara Laksanakan Patroli...

    Artikel Berikutnya

    Warga Baranangsiang Curhat ke Kapolresta...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Indonesia, Negeri Kaya Matahari yang Malah Boros Energi? Saatnya Solar Cell!
    Hendri Kampai: Aliansi Antar Kementerian Ciptakan Generasi Emas yang Siap Bersaing di Tingkat Global
    Hendri Kampai: Indonesia Emas, Mimpi Indah atau Nyata? Saatnya Tiga Kementerian Mulai Kolaborasi!
    Hendri Kampai: Koperasi Nasional, Dari Desa untuk Indonesia yang Lebih Berdikari
    Jadikan 'Maung' Kendaraan Dinas Nasional, Presiden Prabowo Tunjukkan Konsistensi Cinta Produk Dalam Negeri

    Ikuti Kami