Antisipasi Tindak Kriminalitas, Samapta Polsek Bogor Timur Laksanakan Patroli  

    Antisipasi Tindak Kriminalitas, Samapta Polsek Bogor Timur Laksanakan Patroli   

    KOTA BOGOR – Samapta Polsek Bogor Timur Polresta Bogor Kota Polda Jabar melaksanakan patroli di jam rawan terjadinya tindak kriminalitas.

    Hal itu sesuai dengan arahan Kapolresta Bogor Kota Kombes Pol Bismo Teguh Prakoso.

    Diharapkan dengan adanya Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) ini dapat mencegah tindakan kriminalitas dan tawuran remaja, sehingga warga Kota Bogor khususnya wilayah Bogor Timur merasa aman.

    “Dengan adanya KRYD pada jam-jam rawan diharapkan dapat mengantisipasi tindak kriminalitas seperti Curas, Curat dan Curanmor, ” ucap Kapolsek Bogor Timur Kompol Syaiful Fajar.

    “Serta mengantisipasi terjadinya gangguan kamtibmas lainnya, ” pungkasnya.

    Humas Polsek Bogor Timur Polresta Bogor Kota Polda Jabar

    Hidajat

    Hidajat

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Kelurahan Pabaton Lakukan...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas dan Babinsa Sambang Warga...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Indonesia, Negeri Kaya Matahari yang Malah Boros Energi? Saatnya Solar Cell!
    Hendri Kampai: Aliansi Antar Kementerian Ciptakan Generasi Emas yang Siap Bersaing di Tingkat Global
    Hendri Kampai: Indonesia Emas, Mimpi Indah atau Nyata? Saatnya Tiga Kementerian Mulai Kolaborasi!
    Hendri Kampai: Koperasi Nasional, Dari Desa untuk Indonesia yang Lebih Berdikari
    Jadikan 'Maung' Kendaraan Dinas Nasional, Presiden Prabowo Tunjukkan Konsistensi Cinta Produk Dalam Negeri

    Ikuti Kami